Sukabumi - Polres Sukabumi dan polsek gabungan melaksanakan pengamanan Pemilihan ketua PK KNPI Palabuhanratu Di gedung PKK Pendopo Kab. Sukabumi, pada Senin (03/10/2022).
Kegiatan pemilihan Ketua PK KNPI Palabuhanratu Diikuti oleh 2 peserta Calon atas nama Priyadi mahyuzar dan Sep Radi Priadika, dengan jumlah hak Suara 71 Suara dari perwakilan OKP Se kab Sukabumi.
Setelah melaksanakan Pencoblosan ditetapkanlah Ketua PK KNPI Terpilih Untuk periode 2022 - 2025 Adalah Sep Radi Priadika dengan jumlah Suara 42.
Kapolsek Palabuhanratu mengatakan Selama Kegiatan berlangsung Dengan aman dan kondusif, tidak ada perselisihan antara kedua kubu
Baca juga:
Politisi Rasis Akhirnya Minta Maaf
|
"Kegiatan berlangsung dengan aman Dan Kondusif, Tidak ada konflik antara kedua kubu calon, dan semua menerima hasil dari Pemilihan tersebut" Ucap Kompol Simangunsong.